Tribuncrypto Indonesia – Bitcoin melonjak naik pada awal tahun 2023 dan lebih tepat dalam seminggu terakhir ini menyentuh harga $22721 bahkan ini menjadi lebih tinggi dalam 3 bulan terakhir. Dalam 3 bulan terakhir sejak oktober 2022 bitcoin hanya mencapai harga tertinggi pada $22523 hingga semakin menurun hingga akhir tahun 2022 dengan harga paling rendah $15733 […]
Tribuncrypto – Penambang Bitcoin berjuang untuk tetap menguntungkan Karna biaya listrik melonjak dan harga bitcoin turun, memainkan peran utama untuk mengatasi kehancuran pertambangan Beberapa perusahaan telah menjual bitcoin ataupun token yang di tambang untuk membayar pinjaman ke para investor yang memberikan modal untuk perusahaan pertambangan bitcoin Biaya listrik melonjak akibat krisis energy di seluruh dunia […]
Tribuncrypto – Harga Bitcoin $20.260 Pertanda mau naik atau turun? Kita sama sama mengikuti beberapa berita hari ini tentang Elon Musk. Kita akan menganalisa harga bitcoin setelah ini setelah beberapa berita dunia menyelimuti beranda kita bahkan tranding twitter beberapa hari ini adalah berita tentang Tether USD, dan #tether hal ini bisa menjadi pemicu bitcoin akan […]
Tribuncrypto – Harga bitcoin semakin memburuk di pertengan bulan Juni sejumlah perusahaan pertambangan berhenti oprasional Sejak Awal bulan kondisi harga bitcoin sudah semakin memburuk kini beberapa perusahaan telah berhenti menambang, hal ini mengakibatkan banyak nya perusahaan telah mengurangi sejumlah pekerja tercatat bahwa pada bulan Mei sebanyak 1100 pekerja telah di berhetikan dari Coinbase Hal ini […]
Tribuncrypto – Data inflasi Bitcoin menunjukkan meningkat 106% dalam bahan bakar minyak dari tahun ke tahun dengan laporan Indeks Harga Konsumen 40 tahun yang tak terduga sebesar 8,6% karena bitcoin turun menjadi $27.545 Biro Statistik Tenaga Kerja (BLS) merilis data inflasi Indeks Harga Konsumen (CPI) AS untuk bulan Mei yang merinci tertinggi 40 tahun sebesar […]
Menurut dari Info Cryptocurrency dan TradingView mengikuti ketenangan yang menakutkan di BTC/USD setelah volatilitas kenaikan tiba-tiba 1 Oktober melihat $3.000 ditambahkan dalam satu jam. “Short squeeze” klasik tidak melihat adanya dorongan balik yang signifikan hingga akhir pekan, dengan Bitcoin mempertahankan level di atas penutupan Agustus. Untuk kontributor Cointelegraph, Michaël van de Poppe, sekarang menjadi pertanyaan tentang bentuk periode konsolidasi apa yang bisa terjadi […]